Hai-hello sobat logam semua? Yuk absen kabar kalian untuk hari ini? Mimin harap kalian tetap dalam kondisi yang sehat dan diberi rezeki yang melimpah guys. Serta terus semangat dalam menjalankan ibadah puasa ya guys!. Ingat jangan pernah bosan membaca artikel dari mimin karena kali ini mimin akan memberikan saran bagi kalian dalam memasang ornamen unik di rumah atau objek wisata. Jadi mimin harap kalian tetap stay sama artikel mimin ya!!
Kalian tahu apa yang dimaksud dengan ornamen?. Ornamen biasanya di pasang bersamaan dengan benda lainnya misalnya saja seperti tiang lampu yang terdapat aksen singa di bawah cabangnya, ornamen berbentuk objek tertentu yang bisa dipasang di pintu, dan lain-lain. Bisa juga ornamen dijadikan hiasan tanpa harus bersama dengan benda yang lain seperti ornamen lukisan.
Ornamen Gunungan Antik dengan Detail Oriented
Saat ini, begitu banyak masyarakat yang tertarik dengan furnicast ataupun furniture yang di dalamnya ada aksen ornamen unik. ornamen pada umumnya terbuat dari alumunium cast. Selain memudahkan dalam prosesnya, juga memudahkan untuk membuat ornamen sesuai dengan desain. Nah, kali ini Putra Sari Logam mendapat kepercayaan untuk membuat ornamen gunungan ciri khas dari dalang dalam memainkan wayang untuk di pasang di pintu utama rapat Daerah Borobudur.
Ornamen kali ini berwarna soft yaitu abu-abu alumunium. Jangan salah, walaupun warnanya soft tetapi nilai dari ornamen ini terletak pada detail produknya. Dimana, ornamen harus memperhatikan setiap lengkungan desain juga patahan tengah pada gunungannya sehingga sewaktu ditutup ornamen gunungan bisa menyatu dengan baik.
Siapa dari kalian yang tidak tahu Candi Borobudur? Kalau belum tahu mimin kasih tahu sekilas. Candi Borobudur terletak di wilayah Jl. Badrawati. Kw. Candi Borobudur, Kec. Borobudur, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Candi ini pernah menjadi salah satu keajaiban dunia loh. Keunikan candi ini terletak pada panel relief yang jumlahnya sampai 2672 panel serta 504 arca Buddha, menjadikan candi ini sebagai pemilik relief Buddha terlengkap dan terbanyak di dunia.
Kini saatnya mimin bagi informasi nih! Di Putra Sari Logam menyediakan jasa pembuatan ornamen antik yang high quality. Kami menyediakan berbagai macam model dan type ornamen antik yang tentunya anti mainstream Sobat Logam. Kalian bisa desain sendiri loh bollard lampunya. Jadi sobat logam nggak perlu khawatir nggak bisa custom atau takut desainnya akan sama dengan yang lain.
Penasaran dan ingin menanyakan detail yang berhubungan dengan ornamen antik produksi dari Putra Sari Logam. Ya sudah tunggu apa lagi, segera hubungi tim kami ya! See you!.
CONTACT
Batur Baru, Tegalrejo, Ceper, Klaten 57465
T : (0272) 551 480 P : 0813 9300 6025