Stang Patahan karate merupakan sarana untuk uji kekuatan dalam bela diri yang mana pada saat pengujian lempengan yang terbuat dari baja coran ini dipatahkan menggunakan tangan, kaki bahkan jari. Alat ini memang dirancang untuk dipatahkan.


Hallo kawan-kawan kembali lagi diweb kami yahh putra sari logam, kali ini mimin ingin membahas mengenai stang patahan karate, apa sih stang patahan karate itu? Mari kita bahas, simak terus yaa..

Stang Patahan karate merupakan sarana untuk uji kekuatan dalam bela diri yang mana pada saat pengujian lempengan yang terbuat dari baja coran ini dipatahkan menggunakan tangan, kaki bahkan jari. Alat ini memang dirancang untuk dipatahkan loh bossque, jadi jangan dimakan lo yaa haha ?

Berbagai jenis beladiri yang ada di dunia tentunya membutuhkan alat ini sebagai pengujian seberapa kuat anggota tubuhnya. Dari berbagai alat yang ada, salah satu alat yang wajib tersedia adalah stang patahan ini bossque. Stang Patahan merupakan alat yang hanya dan khusus untuk dipatahkan. Selain itu juga menjadi alat pengujian kala kenaikan tingkat disuatu ilmu perguruan bela diri seperti yang sering kita jumpai didaerah kita nih bossque antara lain Merpati putih, PSHT, Pagar nusa, Pencak silat kera sakti,

dan masih banyak lagi deh hehe. stang patahan sendiri juga beraneka ragam lohh. Ada yang hanya menggunakan batu bata, batako, hingga lempengan baja. Tergantung permintaan dari konsumen yaa.

Didalam semua ilmu bela diri alat ini memang sangat diperlukan bossque, bahkan didalam event tertentu atraksi mematahkan stang patahan ini menjadi sorotan tersendiri bagi warga masyarakat, orang akan merasa terkejut ketika melihat adegan-adegan yang tentu dianggap berbahaya ini, yaitu mematahkan stang patahan baja coran dengan menggunakan tangan, jari, bahkan sampai kaki. Waw! Amazingg banget kan yaa.. tapi ingat ya, mereka yang melakukan patahan stang ini biasanya sudah dilatih secara khusus dan profesional bossque, jadi bossque jangan asal-asalan mencoba loh yaa hihi ntar sakit.

Nah sebagai manufaktur pengecoran logam, Putra Sari Logam menghadirkan dan memenuhi kebutuhan para atlet beladiri dengan membuat Stang Patahan Karate, Pencak Silat, Taekwondo, dan sejenisnya loh bossque. Terbuat dari baja coran sehingga memiliki uji kekuatan yang mumpuni dan sangat berkualitas. terjamin deh pokoknya, jadi bossque gak usah ragu sama putra sari logam ya, sebab perusahaan putra sari logam ini sudah populer diberbagai daerah dengan produk-produknya  yang memiliki nilai tinggi.

Ada 2 tipe stang patahan yang diproduksi putra sari logam nih bossque yakni tipe R dan tipe MD (Commando). Dari 2 tipe tersebut masih terbagi lagi menjadi berbagai tingkatan ketebalan. Untuk tipe R ada R1/2, R1, R2, dan R3. Sedangkan untuk tipe MD (Commando) ada MD1, MD2. Semakin tinggi nomor seri tipe maka semakin tebal stang patahannya loh. Selain itu, yang membedakan tipe R dan tipe MD adalah bentuknya. Jika R memiliki bentuk melengkung seperti gagang pompa air kodok. Maka MD (Komando) memiliki bentuk plat lurus segi delapan. Jadi ketika nanti para bossque berminat untuk memesan produk stang patahan dari putra sari logam ini, diteliti dulu yaa mau seperti apa bentuk dan setinggi apa kualitas yang bossque mau. Sebab semakin bagus kualitas barang yang bossque pesan nanti, tentu beda juga harganya hihi

Jadi bossque semua gak usah bingung-bingung lagi yaa, jika kalian berminat untuk order stang patahan ini, bossque semua bisa langsung hubungi nomer dibawah ini nih, atau kunjungi wesite dan email dari putra sari logam

Alamat :

Batur Baru, Tegalrejo, Ceper,Klaten 57465.

T : (0272) 551480 P : 0813 9300 6025 E : marketing@putrasarilogam.com

Selalu percayakan pesanan anda kepada kami, Putra sari logam. Tempat yang tepat untuk melayani segala pesanan anda! Terimakasih, semoga bermanfaat..?

 

 

 

 

Comments are disabled.